Aquasprite Theme Demo

Pengertian Sistem Informasi Manajemen Menurut Para Ahli

Sabtu, 24 September 2011 , Posted by Andi Prawirawan at 06.57

1. Kroenke, David, 1989
SIM adalah pengembagan dan penggunaan sistem-sistem informasi yang efektif dalam organisasi.

2. Mc. Leod, 1995
SIM didefinisikan sebagai suatu sistem berbasis komputer yang menyediakan informasi bagi beberapa pemakai yang mempunyai kebutuhan yang serupa. Informasi menjelaskan perusahaan atau salah satu sistem utamanya mengenai apa yang telah terjadi di masa lalu, apa yang sedang terjadi sekarang dan apa yang mungkin terjadi di masa depan. Informasi tersebut tersedia
dalam bentuk laporan periodik, laporan khusus dan output dari simulasi matematika. Informasi digunakan oleh pengelola maupun staf lainnya pada saat mereka membuat keputusan untuk memecahkan masalah.

3. Stoner, 1996
SIM merupakan metode formal yang menyediakan informasi yag akurat dan tepat waktu kepada manajemen untuk mempermudah proses pengambilan keputusan dan membuat organisasi dapat melakukan fungsi perencanaan , operasi secara efektif dan pengendalian
(http://mas-devid.blogspot.com/2009/02/pengertian-sistem-informasi-manajemen.html)

4. Abdul Kadir, 2002mendefinisikan sistem informasi manajemen (SIM) adalah sistem informasi yang digunakan untuk menyajikan informasi yang digunakan untuk mendukung operasi, manajemen, dan pengambilan keputusan dalam sebuah organisasi.
(http://blog.re.or.id/definisi-sistem-informasi-manajemen.htm)

5. Gordon B.Davis
Sistem Informasi Manajemen adalah Suatu serapan teknologi baru kepada persoalan keorganisasian dalam pengolahan transaksi dan pemberian informasi bagi kepentingan keorganisasian’.

6. George M.Scott

Sistem Informasi Manajemen adalah serangkaian Sub-sistem informasi yang menyeluruh dan terkoordinasi dan secara rasional terpadu yang mampu yang mampu mentransformasi data sehingga menjadi informasi lewat serangkaian cara guna meningkatkan produktivitas yang sesuai dengan gaya dan sifat manajer atas dasar kriteria mutu yang telah ditetapkan’.
(http://fizzulhaq.blogspot.com/2009/11/pengertian-sistem-informasi-manajemen.html)

Currently have 2 comments:

  1. Unknown says:

    Terimakasih artikelnya sangat membantu sekali gan.
    Mohon kunjungi juga
    https://ayulestari27.wordpress.com/2015/03/31/firebird-untuk-windows-7/

  1. Unknown says:

    Artikelnya sangat bermanfaat sekali bagi saya..
    jangan lupa kunjungi juga ya
    https://mirandarosadi85.wordpress.com/2015/03/19/pilihan-gaya-arsitektur-rumah/

Leave a Reply

Posting Komentar